Welcome Guest!...
twitter facebook rss

,

Menghipnotis Pembaca Lewat Artikel Internet

Artikel Internet
Jam Hipnotis
Sebelumnya saya ingin bertanya kepada anda , apakah anda pernah terhipnotis? Pernahkah anda melihat orang yang terhipnotis? Silahkan anda coba menjawabnya…
Sekarang coba anda rasakan bagaimana saya telah mamasuki alam bawah sadar anda, saat ini anda telah meluangkan membaca artikel internet saya, secara tidak sadar anda telah mengunjungi blog saya, hehe.., jangan beranjak dulu, teruskan bacanya ya…
Artikel internet anda adalah sebuah makanan sehari-hari robot search engine yang sedang kelaparan, bila anda menyuguhkan makanan yang nikmat plus super lezat pasti Search engine akan melumatnya sampai habis total.
      Dan sebaliknya, apabila anda memberi makanan yang tidak enak, maka mesin pencari akan lama memakannya. Nah..,berarti mesin pencari sangat suka dengan makanan yang enak-enak.
Terus apa hubungannya search engine dengan judul di atas? Begini..,artikel anda selain makanan mesin pencari, juga makanan si pembaca atau pengunjung blog anda. Supaya betah membaca artikel internet anda, buatlah artikel anda se-memukau mungkin.
Yang lebih penting, bikin artikel anda bermanfaat untuk si pembaca, di lihat dari sudut artikel, coba usahakan mudah di baca oleh orang yang sedang membaca. Jadi tidak cenderung menjenuhkan.
Ingat…! Penulisan huruf juga harus di waspadai, kalau bisa anda usahakan dengan memakai kaidah ejaan yang di benarkan ( EYD ). Oke..,supaya langkah anda mulus, bidik judul anda dengan kata kunci yang bombastis.
Secara tidak langsung anda telah menghipnotis para pengunjung dengan artikel internet kebanggaan anda. Ya…,ini mungkin bisa di bilang “Hypnotic writing” , karena artikelnya membuat orang
( pembaca ) jadi penasaran.
Terima kasih apabila anda mau merespon postingan saya, komentar anda menjadi motivasi berharga bagi saya.

~OZENK POTGIETER~

0 komentar

Readers Comments

please leave a message, criticisms and comments to articles on this blog as motivation to improve my blog, to be better than this. and thank you for your visit.

Latest Posts

Sponsored By

Beragam Kajian artikel Islami yang kami pilih dari berbagai sumber sumber terbaik. Dengan Semangat Pluralisme yang berpondasi pada Pancasila Dan Tut Wuri Handayani, Berdasar pada Kitab Suci Dan Hadist, dan Berpegang teguh pada Kaidah Agama Kelak mendorong dan memotivasi Para pembaca yang lainnya.

Our Sponsors

Visit Nepal Info and Guide